"Semua jalan yang kita pilih pasti ada konsekuensinya." #RemedyByTipluk




Mengenal self-harm dan apa yang bisa kamu lakukan untuk mencegah serta mengobatinya. Ini bukan tentang mereka yang tertekan lalu cari perhatian. Ini bukan juga tentang mereka yang sedang dilanda masalah dan tidak menemukan jalan pulang. Ini tentang mereka yang butuh didengarkan; bukan dihakimi, bukan disalahkan. Cukup didengarkan.


Mari bertemu dengan everyone’s favorite person, Naila Eleanor Wicaksono. Lalu temukan sebuah fakta bahwa segala sakit yang ada pasti punya obat penyembuhnya juga.


Alice in Tipluk’s World
proudly presents
Remedy
“every heart will find it’s way to be healed.”
as the 6th book & also nonthesis project for Tipluk’s S.I.Kom degree.
Mark your calendar!
22.5.2020


Supervisor : Mam @s.ulya.s
Design cover : @zulazula
Editor : @sph_17
Illustrator : @adella.rz
Playlist Maker : @syibin
Voice over talent : @galuhwls as Naila


Music : If - Sam Kim


Tidak ada komentar:

Leave me some comment! Thank you, guys:}

Diberdayakan oleh Blogger.